Video - ANTARA News jambi

Wapres serahkan penghargaan UHC kepada 493 kepala daerah

ANTARA - Wakil Presiden Ma’aruf Amin menyerahkan penghargaan kepada kepala daerah pada perhelatan UHC Award 2024 di Jakarta, Kamis (8/8).  Penghargaan tersebut merupakan apresiasi atas komitmen pemerintah daerah mewujudkan perlindungan dan jaminan kesehatan masyarakat, diterima oleh kepala daerah dari 33 provinsi serta 460 kabupaten/kota. (Bayu Pratama Syahputra/Sandy Arizona/Rinto A Navis)