Video - ANTARA News jambi

Az-Zahra pertahankan medali emas selam kolam 100 meter bifins PON XXI

00:00
00:00
00:00
ANTARA - Atlet Jawa Barat, Raqi’ El Az-Zahra berhasil mempertahankan gelar juara cabang olahraga selam kolam pada PON XXI Aceh-Sumut. Zahra yang bertanding pada nomor 100 meter bifins putri itu juga berhasil memecahkan rekor nasional dan PON, dengan catatan waktu 49,65 detik.(Pradanna Putra Tampi/Rizky Bagus Dhermawan/Ardi Irawan)