Video - ANTARA News jambi

Pramono Anung terima gelar kehormatan adat Betawi "Abang"

00:00
00:00
00:00
ANTARA - Gubernur terpilih Jakarta Pramono Anung dianugerahi gelar kehormatan adat Betawi oleh Majelis Kaum Betawi, di Jakarta Timur, Sabtu (1/2). Penganugerahan gelar “Abang Anung” yang ditandai dengan penyematan pin kuku macan dilakukan oleh Ketua Dewan Adat Majelis Kaum Betawi Fauzi Bowo.(Setyanka Harviana Putri/Rizky Bagus Dhermawan/Gracia Simanjuntak)