Foto udara pengunjung mengikuti lomba memancing dari atas perahu yang digelar Desa Wisata Muaro Pijoan menyusuri tepian Sungai Batanghari, Muaro Jambi, Jambi, Minggu (3/3/2024). Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menargetkan pembentukan sebanyak 6.000 desa wisata selama tahun 2024 dari 7.500 desa potensial untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/Spt.
Target pembentukan desa wisata 2024
Senin, 4 Maret 2024 8:35 WIB